Cara diet - Diet bisa dilakukan dengan mudah, tanpa harus merasakan
tersiksa. Cara diet yang yang mudah dan cepat adalah dengan memperhatikan
kebutuhan kalori. Baca : Tips Diet Ekstrim Ala Tina Toon. Bilapun terpaksa harus banyak kalori yang masuk, maka cara
lainnya bisa dilakukan dengan berolahraga untuk membakar kalori yang berlebih.
Lantas bagaimana cara diet yang mudah dan cepat untuk mendapat bentuk tubuh
yang ideal dan proporsional. Berikut ulasan mengenai cara diet yang mudah dan
cepat yang bisa anda lakukan:
Cara Diet Mudah dan Cepat
1.
Jangan Memaksa Diri dengan Menahan Rasa Lapar
Mayoritas orang beranggapan
bahwa cara diet yang mudah dan cepat adalah dengan menahan lapar agar berat
badan tidak bertambah. Namun sebenarnya tidak makan akan menganggu proses
metabolisme tubuh. Hal ini juga akan
berakibat melambatnya proses penurunan berat
badan. Dalam hal ini anda dapat menurunkan porsi makan anda sebagai cara diet yang mudah dan cepat. Baca: Sukses Diet Super Cepat
2.
Mulailah untuk Mencintai Air Putih
Mayoritas dari mereka yang
sedang melakukan program diet tidak menyadari bahwa dengan mengonsumsi minuman
manis akan menyebabkan naiknya berat badan. Mereka mengabaikan cara diet yang
mudah dan cepat dengan aktif mengonsumsi minuman ringan untuk menunda lapar. Meskipun gula tidak mengandung lemak namun makanan dan
minuman yang manis memiliki kandungan kalori yang tinggi. Menghindari gula,
sirup dan aneka soft drink lainnya merupakan cara diet yang mudah dan cepat dengan meminum air putih sebagai gantinya.
3.
Biasakan Memasak Makanan Sendiri
Sudah tidak diragukan lagi jika makanan instan
mengandung garam, MSG melimpah dan juga pengawet. Dengan memasak makanan
sendiri merupakan cara diet yang mudah
dan cepat karena anda dapat
mengontrol mulai dari bahan masakan sampai dengan perhitungan waktu yang bisa
anda perkirakan sendiri. Menghindari mie instan dan makanan siap saji merupakan
cara diet yang mudah dan cepat yang
harus diperhatikan. Baca: Tips Cepat Turunkan Berat Badan dengan Buah-buahan
4.
Tidur yang Cukup
Tidur yang cukup disarankan sebagai cara diet yang
mudah dan cepat agar
kesehatan dan juga program diet anda berhasil,tidur cukup bisa diukur dengan
lamanya misal 8 jam adalah tidur cukup dan tidur tidak cukup adalah kurang dari
5 jam,selain membuat badan anda segar tidur yang cukup juga akan membuat
program diet anda berhasil namun untuk mendambakan badan yang ideal tidak cukup
kalau cuma tidur.
5.
Olahraga
Untuk
mendapatkan bentuk tubuh yang ideal kegiatan menjaga pola makan saja tidak
cukup. Melakukan olahraga secara teratur seperti fitnes di tempat gym, yoga atau
jogging baik untuk membakar lemak dalam tubuh sebagai salah satu cara diet yang mudah dan cepat.
Demikian ulasan mengenai cara diet yang mudah dan cepat yang
bisa anda lakukan. Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda yang sedang
menjalani program diet demi terciptanya badan yang ideal dan tubuh yang sehat.
Semoga berhasil. Semangatt!!
Artikel di atas menurut anda bagaimana tanggapanya?
EmoticonEmoticon